Kosmetik penyebab Jerawat ?

Hai selamat siang para ledies yang sedang cari informasi nih. Oke, saat ini kami akan sharing nih tentang jerawat yang timbul akibat kosmetik nih, terutama para sista nih yang suka menggunakan kosmetik saat mau pergi atau sekolah.


Hati hati lho para ledies yang suka pakai kosmetik dengan sembarangan, karena bagi kulit anda yang tidak cocok dengan kosmetik yang anda pakai, kulit anda akan menimbulkan efek samping dari kosmetik itu lho, jadi, tidak tambah cantik, malah tambah kesakitan nih. Kali ini tenang aja ledies, kami akan memberikan info info tentang kosmetik, agar tidak merusak kulit kita nih.


Jadi, kosmetik itu mengandung beberapa bahan kimia yang dicampur jadi satu untuk membuat suatu produk. Kosmetik inilah  salah satunya, kosmetik memang bahan khusus kulit, tetapi banyak kulit pemakai yang tidak cocok, jadi jika kita tidak cocok dalam satu produk kosmetik itu sebaiknya kita menyetop pemakaian kosmetik itu, dan kita bisa memilih kosmetik yang lain yang cocok untuk kulit anda. Salah satu ketidakcocokan kosmetik pada kulit yaitu jerawat, jerawat ini dapat ditimbulkan karena kosmetik yang tidakcocok pada kulit jadi jangan kaget yang sedang memakai kosmetik tiba tiba timbul banyak jerawat didaerah yang kena kosmetik.

Kosmetik penyebab Jerawat ?
Kosmetik penyebab Jerawat ?

Terjadinya jerawat karena kosmetik adalah adanya penyumbatan pori pori pada kulit. Untuk cara menghilangkannya kami juga ada tips dengan bahan alami, yaitu madu dan jeruk nipis. Anda campurkan madu dengan perasan jeruk nipis, aduk hingga rata. Oleskan kedua bahan itu tadi ke wajah terutama yang area jerawat, tunggu 10-15 menit lalu bilas dengan air. Lakukan ini 2-3 kali seminggu.

Sedikit artikel tentang jerawat akibat kosmetik yang tidak cocok dan cara penanganannya, bagi anda yang ingin mencobanya dengan senang hati kami mempersilahkan, terimakasih atas perhatiannya karena telah membaca artikel dan berkunjung diblog kami selalu. Semoga artikel ini dapat bermanfaat bagi anda semua yang membacanya, ambil sisi positif dari artikel ini, terimakasih.

0 komentar

Post a Comment